Friday, 19 April, 2024

Inilah 5 Ciri Ciri Kolesterol Tinggi yang Harus Anda Waspadai


ciri ciri kolesterol

Kolesterol tinggi merupakan kondisi di mana kadar kolesterol yang ada di dalam darah berada di atas normal. Hal tersebut akan berakibat buruk pada kesehatan apabila tidak segera dikontrol. Pasalnya kadar kolesterol yang terlalu tinggi bisa menyebabkan beberapa gangguan kesehatan seperti serangan jantung, hipertensi dan stroke. Oleh sebab itu, Anda harus selalu waspada terhadap naiknya kadar kolesterol dengan mengetahui ciri-cirinya. Ketika mengetahui ciri ciri kolesterol maka Anda bisa melakukan penanganan agar tidak menyebabkan masalah serius. Untuk ciri-ciri dari kolesterol tinggi yaitu sebagai berikut:

Kepala Sakit

Kolesterol yang menumpuk karena kadarnya terlalu tinggi menyebabkan penyumbatan pada pembuluh darah. Hal ini yang kemudian membuat penderita kolesterol tinggi merasa kepalanya sakit. Rasa sakit tersebut biasanya terjadi pada bagian belakang kepala.

ciri ciri kolesterol
ciri ciri kolesterol

Kesemutan

Kesemutan merupakan sensasi seperti ditusuk-tusuk atau terbakar yang biasanya dialami seseorang pada bagian kaki, tangan, dan lengan. Mereka yang sering mengalami kesemutan harus waspada dengan kolesterol tinggi. Pasalnya kolesterol tinggi berhubungan dengan gangguan pada saraf tepi.

Tengkuk Terasa Tidak Nyaman

Ciri ciri kolesterol tinggi yang patut Anda waspadai selanjutnya adalah tengkuk yang terasa tidak nyaman. Kondisi tersebut terjadi diduga karena gangguan aliran darah yang ada di bagian otot leher.

Nyeri Dada

Nyeri dada terjadi ketika kolesterol tinggi yang ada menyebabkan pembuluh darah jantung tersumbat. Karena tersumbatnya pembuluh darah jantung tersebut kemudian menjadi salah satu penyebab mengapa pemilik kolesterol tinggi berisiko terkena serangan jantung.

Xanthelasma

Xanthelasma merupakan penampakan dari penumpukan kolesterol yang berada di bawah jaringan kulit. Pada umumnya xanthelasma akan menimbulkan gejala berupa benjolan kecil berwarna kuning muda yang terletak di ujung kelopak mata. Selain itu, benjolan tersebut juga bisa muncul pada lipatan tubuh seperti lutut, tumit dan siku.

Itulah ciri ciri kolesterol tinggi yang harus Anda kenali. Sedangkan untuk penanganannya, Anda bisa mengonsumsi obat kolesterol yang aman. Rekomendasi obat kolesterol aman yang bisa Anda pilih adalah KOLESTROMAX. Obat ini terbuat dari 100% bahan alami yang terdiri dari daun papaya, angkak, daun jambu biji, madu, dan propolis. Obat ini terdiri dari dua bentuk yaitu madu dan kapsul sehingga penyerapannya bisa berjalan baik. Selengkapnya informasi mengenai obat KOLESTROMAX bisa Anda lihat di kolestromax.com.